Didemo Masyarakat, Ketua BPD Desa Kadungrembug Laporkan Salah Seorang Tokoh Masyarakat
radarindonesia.id, LAMONGAN – Buntut dari aksi unjuk rasa warga desa Kadungrembug menuntut pembubaran Badan Permusyawaratan Desa (BPD) yang dianggap menjalankan tugas tidak sesuai dengan aturan...